FOTO PANDAK ASNOL lihat disini
Berikut tulisan beliau dalam foto copi yang kami peroleh:
“Assalamualaikum wr wb. Berkat dari Allah swt saya tara nama keturunan kedua yang saya tahu. Satunya dari Riau Kepulauan dan yang satu lagi dari Kuin, Banjarmasin. Di Riau –maksudnya dari Riau—adalah Tji Datuk Husin dan yang dari Kuin Banjarmasin, adalah Datuk H. Masa’ad. Dari kedua Datuk ini, saya dapat menyusun dan menatanya dengan baik pada tanggal 7 ke 8 Malam Senin bulan Mei, 2000, bersamaan dengan 3-4 Syafar 1421 H. Saya atas Nama Tji H. Husnul Basri din Tji Rawi bin Tji Tjili bin Tji Husin saat menulis silsilah ini berumur 63 tahun. Lahir tanggal 21 Syawal 1358 H bersamaan 27 Mai 1939 M di Kumai.”
Beliau teramat telaten dengan soal keturunan ini dan mudahan silsilah ini bermanfaat bagi yang memerlukan. Risalah ini ditulis kembali oleh Fachruddin Majeri Mangunjaya, disalin sesai aslinya oleh ananda Fadhila Maula Hafsah binti Fachruddin bin Majeri Mat Seman Mangunjaya.
Ini asal usul keturunan anak cucu Tji Husin dari Riau Kepulauan:
P.Penyengat .
Tji Abdullah mempunyai Anak:
- Tji Rahmah,
- Tji Hasam
- Tji Husin
Tji Husin kawin di Pangkalan Bun dengan Rahimah mendapat anak:
(Menurut keterangan Pandak Osnol, keturunan ini masih berlangsung, Senin tgl 14 Agustus 2000. mencapai Turunan ke 8, oleh sebab itu Gelar Tji atau ejaan sekarang "Ci"masih harus ditempelkan,
Jadi misalnya Ananda dari Ci Arif Lukman Hakim (alm) adalah Cucu dari Ci Burhanudin bin Ci Abdullah bin Ci Busrah bin Ci Cili bin Ci Husin bin Ci Abdullah dari Riau asli Kepulauan.
- Tji Aminah binti Tji Husin
- Tji Aisyah binti Tji Husin
- Tji Berhima bin Tji Husin
- Tji Tjili
I. Keturunan anak cucu Tji Aminah kawin dengan H. Abdurazak mendapat anak:
- Habibah
- Abdul Mutalib (alias Oyong)
- Maimunah
- Umi Kalsum
- M. Said
II. Tji Aisyah kawin dengan Pangeran Syarif Abdurahman mendapat anak:
- Syarifah Jaleha kawin dengan Said Abdullah
- Syarifah Rajemah kawin dengan Habib Ibrahim
- Said Hasyim kawin dengan Bungah binti Jamilah
III. Tji Berhima kawin dengan Naah mendapat anak.
- Tji Kihit
- Tji Bulat (alias Jaleha)
- Tji Lela
- Tji Keleng
IV.Tji Tjili bin Tji Husin kawin dengan Syanifah binti H.Masa’ad (dari Sebelah Banjarmasin)
- Tji H.Rawi kawin dengan Ma’ana
- Tji Tekah kawin dengan H.Arsid
- Tji Hasbollah kawin dengan Sairah
- Tji Busrah kawin dengan Asmah
- Tji Junaidi 3x kawin, dengan: Impang+Ja’ah+Isam
I.1. Habibah Kawin dengan H Husin mendapat anak:
- Rahimah kawin dengan H Kasim
- Mahmur kawin dengan Almah
- Asrah kawin dengan Gst Ahmad
- Raziyah Karin dengan H Aban Abdullah
2. Abdul Mutalib kawin dengan Hj Hadiyah binti H Yusuf bin H Ismail mendapat anak:
- H Syafiyah kawin dengan H Syukur
- M Amin
- Salbiyah
3. Maimunah kawin dengan Seleman dapat anak:
- Unus
- Daimah
- Ya’kub
Umi Kalsum kawin dengan Arifin bin German mendapat anak:
- Amir Hamzah
- Halimah
- H. Amir Husin bin Arifin (Guru Usin)
- Tji Lebar
- H.M Arsad
- Hj Jaleha
Ini keturunan anak cucu Habibah binti Tji H. Abdurazak.
Rahimah binti H. Husin kawin dengan H.M. Kasim
- H.M. Ali ( Along Ali)
- H.Abdurahman (Anjang Aman)
- Fatimah (Ibunda Sahlul)
- H. Masykur (Ayahnda dari Zudin)
- Abdul Kadi (Meninggal dunia hilang di perairan pulau Jawa ikut Kapal P.Diponegoro, sekitar tahun 1980an).
· Mahmur bin H. Husin kawin dengan Almah binti…dapat anak:
- M.Yusran
Asrah binti H.Husin kawin dengan Gti Ahmad bin Gti Arif mendapat anak:
- Antung Maryam
Rajiyah binti H.Husin kawin pertama dengan H.Aban tidak dapat anak.
Rajiyah binti H.Husin kawin kedua dengan Abdullah dapat anak.
- Arsyiyah
Habibah kawin dengan H.Husin mendapat anak:
- Ramimah kawin dengan H.Kasim
- Mahmur kawin dengan Almah
- Asrah kawin dengan Gsi Ahmad
- Raziyah kawin dengan H.Aban+Abdullah
Abdul Mutalib kawin dengan Hj.Hadiyah binti H.Yusuf bin H.Ismail mendapat anak:
Syafiyah kawin dengan H.Syukur mendapat anak:
- M.Amin
- Salbiyah
Maimunah kawin dengan Seleman dapat anak.
- Unus
- Daimah
- Yakub
Umi Kalsum kawin dengan Arifin bin German dapat anak.
- Amir Hamzah
- Halimah
- H. Amir Husin bin Arifin (Guru Usin)
- Tji Lebar
- H.M.Arsad
- Hj.Jaleha
Ini keturunan anak cucu Abdul Mutalib bin Tji H.Abdurazak kawin dengan Hj.Hadijah binti H.M.Yusuf bin H.Ismail
Safiyah binti Abdul Mutalib kawin dengan H.M.Syukur bin H.Muhtar dapat anak.
- Hj.Syafrah
- Hj.Abdul Karim
- Hj.Imah
M.Amin bin Abdul Mutalib kawin dengan ...... ? mendapat anak.
- Hj. Syawiyah
Salbiyah binti Abdul Mutalib kawin pertama dengan M.Aini bin H.Arsid tidak dapat anak.Salbiyah kawin kedua dengan Kedek dapat anak.
- Anang Masbah
Ini keturunan anak cucu Maimunah binti H.Abdurazak kawin dengan Seleman.
- M.Unus bin Seleman kawin dengan Fatimah binti Ibus dapat anak.
Daimah binti Seleman kawin dengan ? dapat anak.
- Yakub belum dapat diketahui jelas.
M.Sa’id bin Tji Abdurazak kawin dengan Janah binti M.Amin dapat anak:
- M.Arif
- Hj.Fatimah
- H.Abdurani
- Umar
- Openg
- Ebet
Ini keturunan anak cucu Bungah binti Jamilah kawin dengan Sa’id Hasyim
- Sa’id M.Zen bin Pangeran Syarif kawin dengan Syarifah Maimun mendapat anak.
- Sa’id Ali
- Sa’id Abubakar
- Syarifah Noor
- Syarifah Aminah
- Sa’id Usman (alias Wancuman)
Syarifah Jaleha binti Pangeran Syarif kawin dengan Sa’id Abdullah mendapat anak.
- Syarifah Hatimah
- Sa’id Hasan
Syarifah Rajemah kawin dengan Habib Ibrahim mendapat anak.
- Sa’id Abdullah
Syarifah Noor kawin dengan Sa’id Jafar tidak dapat anak.
- Sa’id Nonci bin Pangeran Syarif kawin dengan Syarifah dapat anak.
- Sa’id Ibrahim
Ini keturunan anak cucu Umi Kalsum binti Tji Abdurazak kawin dengan Arifin bin German.
Halimah binti Arifin bin German kawin dengan Hairul bin Ibrahim B. Masin mendapat anak:
- Aisah
- Abdullah
- Abdul Sukur
- Noor Asikin
- Abdul Manaf
- Norjenah
- Suriyansyah
- Rizali Anuar
Amir Hamzah bin Arifin bin German kawin dengan Hj.Asiyah binti Tji Junaidi dapat anak:
- Dahniyar
- Hafsah
- Hj.Safiya
- Hj.Nomi
- Rusdi Efendi
- H.Abdul Gani
- Bahtiyar
- Hasan Basri
- Utih
- Atung
H.Amir Husin bin Arifin (guru Usin) bin German kawin dengan Hj.Aisah binti M.Ali bin H.Arsid dapat anak.
- Yurni
- Mariyani
- Chairil Anuar
- Rizali Nur
- Rauzaini
- Saufiyan Syuri
- Nariyansyah
- Hj.Umi Samini
- Safuani
- Hartini
Tji Lebar bin binti Arifin bin German kawin dengan Umarhan bin Koran dapat anak.
- Kamariyah
- Hajiyah
- Sakiyah
- Ujang
H.M.Arsad bin Arifin bin German kawin pertama dengan Sabah Nur Binti Mukti bin Sulaiman bin Tji Ali Potianak dapat anak.
- Linah
- Asmuni
- Wati
- Enor
H.M.Arsad bin Arifin kawin kedua dengan Hj.Jariyah binti Nunci B.Masin dapat anak lagi.
- Maida
- Anni
- Aluh
- Pahmi
- Yudi
Hj.Jaleha binti Arifin bin German kawin dengan Zafar bin Deley Ketapang dapat anak.
- Ayu Jahrah
- Johan Syah
- Jaliyah
- Hasan Basri
- Jamalludin
- Abdurahman (alias Upit)
Ini keturunan anak cucu Tji Kihit binti Tji Berhima bin Tji Husin kawin dengan Anang Hidup.
Saiyah binti Anang Hidup kawin dengan M.Seman tidak dapat anak.
Ahmad Niat bin Anang Hidup kawin dengan Diyang binti…
dapat anak:
- Safiyah
- Anang Murusin
- Saemah
- Tinah
- Masmah
- Alus
- Marini
- Maskur
- Mina
- Gendu
- M.Ta’ib
M.Adenan bin Anang Hidup kawin pertama dengan ……….. binti ………dapat anak.
- Abdullah
M.Adenan bin Anang Hidup kawin kedua dengan Simanis binti Eweh dapat anak:
- Mastuwan
- Masba
- Tekah
- Salmah
- Arbaiyah
- Mahmadin
- M.Zen
Bakri bin Anang Hidup kawin dengan binti dapat anak:
- M.Dahlan
- Burhan
- Muhammd
- Sahari
- Masni
- Polen
- Anang Halut
- Halijah
Ini keturunan anak cucu Tji Bulat Ckeleng binti Tji Berhima kawin dengan Atib.
1)M.Ismail bin Atib kawin dengan Maimunah binti Anang Bilis mendapat anak.
- Safiyah
- Abdul Majid
- Artiyah
- Abdul Hamid
- Jumrah
- Herah
- Jahratan
- Dayang
- M.Kasim
2) Japri bin atib kawin dengan ………… mendapat anak.
- Jumilah
- Ibrahim
- M.Asleh
- M.Sa’id
- Hj.Jaimah
3) Imas binti Atib kawin dengan Tji Matnor bin Tji Ahmad dapat anak.
- Abdurahman
- Afandi
- Amnah
- Hj.Hamimah
- Hamiyah
- Salbiyah
- Tajudinnur
- Salamah
- Abdullah Sani
4) M.Rosyidi bin Atib kawin dengan …..binti Mustafa dapat anak.
- M.Harun
- Halijah
- M.Syahran
- Maryam
- Kustar
- Sani
- Asiyah
- Hj.Jamaiyah
- Asari
- Kamalluddin
Ini keturunan anak cucu Tji Laila binti Tji Berhima binti Tji Husin kawin dengan Anang Bilis dapat anak.
Maimunah binti Anang Bilis kawin dengan Ismail bin Atib dapat anak.
- Safiyah
- Abdul Majid
- Artiyah
- Abdul Hamid
- Jumrah
- Herah
- Jahratan
- Dayang
- M.Kasim
M.Sadillah bin Anang Bilis kawin dengan Maryamah binti Mat Umar dapat anak.
- M.Taher
- Jubaidah
- Sadiyah
- Hayat
Mahani binti Anang Bilis kawin dengan Badar bin Abu Talib dapat anak.
- Rukaiyah
- Mugeni
- M.Saleh
- M.Ahsan
- Ramlah
- Abu Bakar
Fatmah binti Anang Bilis kawin dengan menteri garam kabur ke Banjar sampai sekarang tidak ada kabar beritanya.
- Siti Rahimah kawin dengan Tji Husin mendapat anak:
- Tji Aminah+H.Abdurazak
- Tji Aisah+pangeran Syarif
- Tji Berhima+Na’ah
- Tji Tjili+Sanifah
Kemudian wa’fatlah Tji Husin, Siti Rahimah kawin lagi dengan Tji Ali orang Pontianak mendapat anak lagi:
- Siti Arfah+Abdul Majid
- Siti Saimah
- Sulaiman
- M.Seman
- Andi
1. Arfah binti Tji Ali kawin dengan Abdul Majid dapat anak:
- Siti Asmah
- Siti Salbiyah
- Siti Hadijah
- Ahmad Yusuf
2. Siti Saimah binti Tji Ali kawin dengan Umar (alias Okeng) dapat anak:
- Jurairiyah
- Kadsi
- Selamah
- Abdul Hamid
- Walijah
- Sarijah
- Idrus
- Sulaiman binti Tji Ali kawin dengan Siti Hawa binti Daud dapat anak:
- Abdul Mukti
- M.Yusuf
- Amat
- Marhumah
Mahmur bin H Husin kawin dengan Almah binti dapat anak:
- M. Yusran
Asmah binti Husin kawin dangn Gt Ahmad bin Gt Arif dapat anak:
- Antung Mariam
Rajiyah binti H Husin Kawin dengan H Aban Tidak menjdapa anak, keturunan kedua kawin dangan Abdullah dapat anak:
- Iyah Alias Arsiyah.
Abdul Mutalim bin H Abdul Razak kawin dengan Hj Hadijah binti H Yusuf dapat anak:
- Safiyah
- M Amin
- Salbiyah
Safiyah binti Abdul Mutalib kawin dangan H Syukur bin H Muhtar dapat anak:
- Hj. Syafrah
- H Abul Karim
- Hj Imah
M .Amin bin Abdul Mutalib kawin dengn Fatimah mendapat anak:
- H. Sawiyah
Hj. Sawiyah binti M Amin kawin dengan M Zen Bin H Said Dapat anak satu:
- Hj Mahfuzah
Salbiyah binti Abdul Muthalib kawin dengan M Aini bin H Adsid tidak mendapat anak.
Salbiyah kawin dengan Anang.
Ini keturunan Tji Aisah binti Tji Husin orang Riau kawin dengan Pangeran Syarif bin Said Abdurahman dapat anak:
- Syarifah Jaleha kawin dengan Said Abdullah
- Syarifah Rejemah kawin dengan Habib Ibrahim
- Said Hasyim Kawin dengan Syarifah Lember
Pangeran Syarif kawin lagi (Tji Aisah dimadu) dapat anak dengan Siti Bungah binti Jamillah:
- Said M Zen
- Syarifah Talhah
- Said Nontji (orang tua dari Wan Syarif Kumai)
Ini keturunan Tji Aisah binti Tji Husin Riau
Syarifah Jaleha kawin dengan Said Abdurrahman dapat anak:
- Syarifah Hatimah
- Said Hasan
Syarifah Rajemah kawin dengan Habib Ibrahim dapat anak:
- Said Abdullah alias Said Nanang
Said Hasyim kawin dengan Syarifah Lember dapat anak:
- Said Umar
Ini keturunan anak cucu Syarifah Jaleha:
Syarifah Hatimah kawin dengan Said Ismail dapat anak:
- Said Mashor
- Said Abdurrahman
- Said Jafar
- Syarifah Aisyah
M Seman bin Tji Ali kawin dengan Jauyah orang mendawai mendapat anak satu:
- 1Rijal
Rijal kawin dan dapat anak:
- Saadah
Injai Alias Andi bin Tji Ali kawin dengan Samsu orang Kotawaringin mendapatkan anak:
Nafsiah alias iyan
Nafsah binti Injai alias Andi mendapatkan anak dengan Gt Abdullah:
- Utin Norsyiyam
- Utin Salamah
- Gusti Mandul
Utin Norsyyam binti Gt Abdullah kawin dengan Gt Hasan bin Gt Jainal dapat anak:
- 2
- 3
- 4
Utin Salaham binti Injai kawin dengan M Zen alias Gt Muin dapat anak:
Gt Suharman
- Utin Kalon alias Utin Kurul
Gt Suharman kawin dengan ….dapat anak…
1.
2.
3.
Utin Kurul kawin dengan ……dapat anak:
1.
2.
3.
Abdul Mukti bin Sulaiman kawin dengan Embol dapat anak:
- Hj Hawa
- Sabah Noor
- Hj Salmah (wafat di Jakarta)
- H Abdurahman (wafat di Jakarta)
- H. Dubak (Jakarta)
- Sulaiman Sani
- H Ahmad Hartani, alias Pa Ci Eben (Wafat di Jakarta) Ayahanda Umi Kulsum
Marhumah binti Sulaiman kawin dengan Anang Kader dapat anak:
- Hj Aminah
- Hj Sa’diyah
- Norjenah
- M Inpindi
- Anang Jawa, wafat bujang.
emzz...bleh tau ada gak nama cucu kluarga syarifah dari ayah yang bernama said ruslan???
ReplyDeletetolong di edit ulang marhumah binti sulaiman kawin dengan anang kader ( A.Kadir ) dapat anak :
ReplyDelete1. Hj. Aminah A.Kadir
2. Hj. sa'diyah A.KAdir
3. Efendi A.Kadir
4. Noryani A.Kadir
5. Anang Jawa
terima kasih dinda Herry Ardiansyah mohon kasih link yang mana lah?
Deletesalam, tolong syarifah tanya Abah, Said Ruslan bin Siapa dan ayahnya siapa? coba dilacak disini..
ReplyDeleteassw. terima kasih banyak sabarataan..ulun ci mukhlis anshari bin ci H.Nurdin bin ci H. Abd. Muiz bin ci Busrah bin ci Tjili bin Tji Husin bin ci Abdullah riau....
ReplyDeleteAssalaamu'alaikum..moga selalu terjalin silaturahim kita...
ReplyDeleteAssalaamu'alaikumwr. semoga silaturrahim ini selalu terjaga dunia akhirat..aamiin...ulun ci Mukhlis Anshari bin ci H. Nurdin bin ci H. Abdul Muiz bin ci Busrah bin ci Tjili bin ci Husin bin ci Abdullah
ReplyDeleteAssalaamu'alaikumwr. semoga silaturrahim ini selalu terjaga dunia akhirat..aamiin...ulun ci Mukhlis Anshari bin ci H. Nurdin bin ci H. Abdul Muiz bin ci Busrah bin ci Tjili bin ci Husin bin ci Abdullah..sekarang kami berdomisili di banjarmasin kalsel
ReplyDeletejadi intinya urang kumai ne aslinya kebanyakan dari suku melayu kah ?
ReplyDeletebujuram dingai..
Delete